Kamis,10/08/2023 Kegiatan Rembuk Sunting dalam Rangka Konvergensi Pencegahan dan Penanganan Stunting yang dirangkaikan dengan Pemberian makanan tambahan bagi Bumil dan Baduta Desa Goarie Kec Marioriwawo Kab Soppeng.

krgiatan ini dilaksanakan di Aula Kantor Desa Goarie yang dihadiri oleh P3MD Kab. Soppeng, Camat Marioriwawo (diwakili), Kepala Desa Goarie, Bidan Desa dari Puskesmas Goarie serta seluruh Bumil dan Baduta.

Rembuk Sunting merupakan salah satu rangkaian pramusyawarah desa untuk penyusunan rencana kerja pemerintah (RKPD) Desa tahun berikutnya, dan menjadi amanat pemerintah pusat kepada pemerintah desa agar memprioritaskan penggunaan dana desa untuk pencegahan dan penanganan Stunting.